ALLAH ITU BAIK

Allah itu baik, sungguh baik bagiku
DitunjukkanNya kasih setiaNya
Dia menyediakan yang kuperlukan
menyatakan kebaikkan (3X)-Nya bagiku

Kasih setiaNya tak pernah berubah
Dulu s'karang dan s'lamanya
Ajaiblah kuasa dalam namaNya
Yesusku luar biasa.


Dengan Chord
Key: A
 
       A                     Bm     E11
Allah itu baik sungguh baik bagiku
A F#m Bm E11
DitunjukkanNya kasih setiaNya
A C# F#m
Dia menyediakan yang kuperlukan
Bm A/C#
Menyatakan kebaikkan
D A/C# (Cdim)
Menyatakan kebaikkan
Bm E11 E A
Menyatakan kebaikkanNya bagiku

E A
Kasih setiaNya tak pernah berubah
E A
Dulu s'karang dan s'lamanya
E A C#7 F#
Ajaiblah kuasa dalam na-ma-Nya
Bm7 E11 E A
Yesusku luar biasa

Sign up here with your email address to receive updates from this blog in your inbox.

Related Posts :

  • YESUS KU PERCAYAHidupku dalam tanganMu oh YesusSetiap langkah Kau tetapkan bagikuWalau kadang ku tak dapat mengerti jalanMuTetap kupercayakan hidupkuS'bab a… Read More...
  • BIARLAH ROHMU MENYALA-NYALAReff:Biarlah rohmu menyala-nyaladan layanilah Tuhanbiarlah rohmu menyala-nyaladan layanilah TuhanTak ada banyak waktugiatlah dan jangan lala… Read More...
  • MANIS KAU DENGARYa TuhankuAku hendak bernyanyi bagiMuSelama ku hidupYa AllahkuAku hendak bermazmur bagiMuSelagi ku  adaInilah yang kurenungkanSetiap&nb… Read More...
  • BESAR ANUGRAHMUKu ada sebagaimana ku adaberdiri menghadap tahta-Mu Bapasemua kar'na anug'rah-Muyang t'lah s'lamatkankuKu hidup dalam s'gala kelimpahanku la… Read More...
  • BAPA KUSEMBAH KAUBapa kusembah KauBapa kusembah KauKasihMu besar dalam hidupkuBapa kusembah KauYesus kucinta KauYesus kucinta KauKasihMu besar dalam hidupkuY… Read More...

0 Response to "ALLAH ITU BAIK"

Post a Comment