Bagi Tuhan Tak Ada Yang Mustahil


KU YAKIN SAAT KAU BERFIRMAN
KU MENANG SAAT KAU BERTINDAK
HIDUPKU HANYA DITENTUKAN
OLEH PERKATAAN-MU

KU AMAN KAR’NA KAU MENJAGA
KU KUAT KAR’NA KAU MENOPANG
HIDUPKU HANYA DITENTUKAN
OLEH KUASA-MU

BAGI TUHAN TAK ADA YANG MUSTAHIL
BAGI TUHAN TAK ADA YANG TAK MUNGKIN
MUJIZAT-NYA DISEDIAKAN BAGIKU
KU DIANGKAT DAN DIPULIHKAN-NYA

Songwriter: Sari Simorangkir

Sign up here with your email address to receive updates from this blog in your inbox.

Related Posts :

  • HANYA KAUSong by Steve TabalujanLyrics by Sari SimorangkirMusic Arrangement by Ucok RadjagukgukF C/E Dm AmHANYA ENGK… Read More...
  • KAULAH SEGALANYAKAULAH SEGALANYA Music & Lyrics : Handy Iskandar & Sari SimorangkirKAU BAPA YANG MENGASIHIKUKUASAMU MEMULIHKANKUHATI YANG BARU KAU BERIKANUN… Read More...
  • BETAPA HEBATBETAPA HEBATMusic & Lyrics : Handy Iskandar & Sari SimorangkirMusic Arrangement : Jeffry HermantoBERKUASA DI BUMI DI SURGABERTAHTA D… Read More...
  • Jesus Pargogo (Yesus Kekuatanku)HO DO TUHAN, SIPALUA AUDANG MOSE HO DI PADANMIMANSAI BALGA HOLONGMU DI AUSAGURU DI HO NGOLUNGKISAI HUSOMBA HO TUHAN, DAMANG ALE-ALENGKIDISAR… Read More...
  • DENGAN SAYAPMUDENGAN SAYAP-MUSari SimorangkirFIRMAN-MU BERKATA KAU BESERTAKUMAKA KUAT ROH DAN JIWAKUTANGAN-MU TUHAN S'LALU KUNANTIKANDI SETIAP LANGKAH KU … Read More...

0 Response to "Bagi Tuhan Tak Ada Yang Mustahil"

Post a Comment