Lirik Nyanyian Kidung Baru 138 Makin Serupa Yesus, Tuhanku1. Makin serupa Yesus, Tuhanku,
inilah sungguh kerinduanku;
Makin bersabar, lembut dan merendah,
makin setia dan rajin bekerja.
Refrein:
Ya Tuhanku, ‘ku b’rikan padaMu
hidup penuh dan hatiku seg’nap.
Hapuskanlah semua dosaku,
jadikanlah ‘ku milikMu tetap.
2. Makin serupa Yesus, Tuhanku,
setiap hari ini doaku:
Makin bergiat menjadi muridnya,
makin berani menjadi saksinya.
3. Makin serupa Yesus, Tuhanku,
ini selalu cita-citaku:
Makin bertambah di dalam kasihku,
makin bersungguh menyangkal diriku.
Related Posts :
- NKB. No.95 – Di Sorga yang Terang LyricsLirik Lagu Nyanyian Kidung Baru 95 Di Sorga yang Terang1. Di sorga yang terang, di rumah yang baka,Malaikat bersenang memuji Allahnya: Halel… Read More...
- NKB. No.91 – Mulia, Manis, dan Lembut LyricsLirik Lagu Nyanyian Kidung Baru 91 Mulia, Manis, dan Lembut 1. Mulia, manis, dan lembut raut muka Penebus, pun tutur kataNya penuh anu… Read More...
- NKB. No.93 – Segala Puji NamaNya LyricsLirik Lagu Nyanyian Kidung Baru 93 Segala Puji NamaNya1. Segala puji bagiNya di tahta mulia,yang sudah memb’ri PutraNya kepada dunia.Refrein… Read More...
- NKB. No.94 – Yesus, Terpuji Engkau LyricsLirik Lagu Nyanyian Kidung Baru 94 Yesus, Terpuji EngkauRefrein:Yesus, terpuji Engkau, Yesus, terpuji, Yesus, terpuji Engkau! Amin.Yesus, te… Read More...
- NKB. No.92 – Tegak Terus Megah LyricsLirik Lagu Nyanyian Kidung Baru 92 Tegak Terus Megah1. Tegak terus megah, Haleluya, haleluya,dan tidak ‘kan rebah! Haleluya, haleluya!Neraka… Read More...
0 Response to "NKB. No.138 – Makin Serupa Yesus, Tuhanku Lyrics"
Post a Comment