1. Lihat bunda yang berduka di depan salib Sang Put'ra;air mata bergenang. O betapa jiwa ibu tersedu menanggung pilu,bagai ditembus pedang.2. Bunda Put'ra Tunggal Allah disebut "yang berbahagia"kini sangat bersedih. Hatinya dirundung duka,kar'na Put'ra yang termulia bersengsara di salib.3. O siapa tidak pilu menyaksikan bunda Kristus menangisiPut'ranya? Dan siapa tak tergugah
Related Posts :
KJ 415 - Gembala Baik Bersuling nan Merdu1. Gembala baik, bersuling nan merdu, membimbing aku padaair tenang dan membaringkan aku berteduh di padang rumputhijau berkenan.#Reff:O, G… Read More...
KJ 417 - Serahkan pada Tuhan1. Serahkan pada Tuhan seluruh jalanmu;kuatirmu semua ditanggungNya penuh.Sedangkan angin lalu dituntun tanganNya,Pun jalan di depanmu, Tuh… Read More...
KJ 418 - Baht'ra yang Dipandu Yesus1. Baht'ra yang dipandu Yesus, panji salib tandanya,itu baht'ra kes'lamatan bagi orang yang resah.Meskipun badai menyesah dan ombak menderu… Read More...
KJ 419 - Yesus, Pimpinlah1. Yesus, pimpinlah kami s'lamanya:hanya Dikau kami ikut di sepanjang jalan hidup.Tuntun umatMu masuk rumahMu.2. B'rilah kami pun iman yan… Read More...
KJ 416 - Tersembunyi Ujung Jalan1. Tersembunyi ujung jalan, hampir atau masih jauh;'ku dibimbing tangan Tuhan ke neg'ri yang tak 'ku tahu.Bapa, ajar aku ikut, pa juga maks… Read More...
0 Response to "KJ 172 - Lihat Bunda yang Berduka"
Post a Comment