YESUS KAU BESAR

Dalam setiap langkahku dan hembusan nafasku
Kau ada di sini
Hatiku pun bersyukur atas kebaikan-Mu
Dan kemurahan-Mu
Kuletakkan harapan
Hanya dalam nama-Mu

Reff:
Yesus Kau besar, kuasa-Mu ajaib
Janji-Mu setia untuk selamanya
Yesus Kau besar, kasih-Mu nyata
Kau ditinggikan untuk selamanya
Selamanya


Dengan Chord
Key: D

Verse :
D D/F# Bm
Dalam setiap langkahku dan hembusan nafasku
A G
Kau ada di sini
D D/F# Bm
Hatiku pun bersyukur atas kebaikan-Mu
A G
Dan kemurahan-Mu
Em D/F#
Kuletakkan harapan
G Em A/C# A
Hanya dalam nama-Mu

Chorus :
D Em7 D/F# G
Yesus Kau besar, kuasa-Mu ajaib
Bm A Em G A
Janji-Mu setia untuk selamanya
D Em7 D/F# G
Yesus Kau besar, kasih-Mu nyata
Bm A Em A
Kau ditinggikan untuk selamanya
D
Selamanya

Sign up here with your email address to receive updates from this blog in your inbox.

Related Posts :

  • KUTINGGIKAN KUAGUNGKANTak terbatas karyaMUDi dalam duniakuTak terukur kasihMuKau menebus hidupkuDengan kau di sisikuKukalahkan semua musuhBukan karna hebatkuNamun… Read More...
  • Jadi Seperti-MuBapa Kau setiaTak kan meninggalkanDan ku percaya Engkau milikkuDan ku milikMuKerinduankutinggikan nama-MuKar’na ku tahu Engkau dalamkuDan ku… Read More...
  • ALL FOR YOUHeart my heart it’s callingTo you my never endingNone that I desire but YouPicked me up from my shame(You’ve ) pulled me from the darknesmig… Read More...
  • RAJA SGALA RAJADalamnya samud’draLebih dalam kasihMusalibMu menebus hidupkutinggi cakrawalalebih tiggi kuasaMuRoh kudus kau tuntun hidupkukemualianMu ya Ba… Read More...
  • KAU DAMBAANKUSong by Arvid GunardiLyrics By Sidney MohedeMusic By Uck Radjagukguk SATU HAL YANG S’LALU KU RINDUKEHADIRAN-MUSATU HAL YANG JADI HASRAT… Read More...

0 Response to "YESUS KAU BESAR"

Post a Comment