1. Beristirahat orang yang beriman
yang memenangkan perjuangan besar.
Perbuatannya mengikutinya
ke dalam sorga, tempat bahagia.
2. Air matamu dihapus Tuhanmu;
dulu menangis di waktu bersemai,
kini bersuka saat menuai,
penuh harapan, iman dan kasih.
3. Dan bila nanti Yesus memanggilmu,
dengan suaraNya pusara ditembus,
maka yang fana dan duniawi
‘kan bangkit dalam wujud sorgawi.
4. Puji dan hormat bagiMu, ya Tuhan,
atas berkatMu dan pemberianMu:
orang yang mati di dalam Yesus
akan tetap hidup dalam Dia.
Related Posts :
BAGI INDONESIATerangi langkah kamipenuhi setiap hatidengan janji-Mudan kasih sayang-Mubiar negeri kami bersatuTunjukkanlah kuasa-Munyatakanlah kasih-Mukam… Read More...
BAYI KECILBAYI KECIL MISKIN DAN PAPAPADA-NYA HARAPAN DUNIABAYI KECIL TUHAN SEMESTADI KANDANG TERLENARAJA BAGI MEREKA YANG RENDAHJUGA YANG KAYA DAN MUL… Read More...
BESARLAH TUHANMegahlah tahtaNYA, penuh kemuliaanNYA,bumi bersuka, bumi bersuka,terangNYA bersinar, kegelapan tlah sirna,sujudlah padaNYA, sujudlah padaNYA… Read More...
BAGI YANG TERHILANGSaat kulihat sekelilingkukurasakan hati yang terlukaDunia kadang mentertawakanyang miskin yang terhilangyang penuh kasih dan sayangDimanakah… Read More...
BEST THING IN MY LIFESetinggi langit dari bumiyang tak dapat terselidikitak cukup jauh menghalangi-Mu’tuk datang saat ku perluBetapapun dalamnya hatiyang tak seo… Read More...
0 Response to "PKJ 161 - Beristirahat Orang Yang Beriman"
Post a Comment